avatar

NGANU (Ngomongin Anu) - #58 Dulu Terpaksa, Sekarang Biasa

RSJ (Ruang Siar Juara)
RSJ (Ruang Siar Juara)
Episode • Jan 12, 2021 • 30m
Selamat tahun baru Pecinta Anu! Mon maap, 2 minggu menghilang ya! Kita kembali dengan semangat baru dan bahasan yang yaaaa gitu aja sih wkwkwk Semoga semua pecinta ANU diberi kesehatan sepanjang tahun ini, karena diprediksi tahun ini pandemi masih ada. Di episode ini, 5 Anuers kita akan nyeritain kebiasaan dimasa pandemi ini yang akhirnya terpaksa menjadi biasa. Apakah sama dengan kebiasaan kalian? Dengerin lengkapnya di episode 58 ini. Si Lisa makan markisa, dulu terpaksa sekarang biasa!

Switch to the Fountain App