avatar

#NgobrolBareng​ Faith - Diam-Diam Suka Sama Orang, Jadi Tema Lagu Baru!

RSJ (Ruang Siar Juara)
RSJ (Ruang Siar Juara)
Episode • Apr 14, 2022 • 8m

Runner up The Voice Kids Indonesia 2021, Faith akhirnya merilis single perdananya yang berjudul "I Love Your Smile". Lagu yang bergenre R&B ini diharapkan Faith bisa mewakili perasaan para pendengar yang sedang merasakan jatuh cinta. Mau tau cerita keseruan Faith mempersiapkan single perdananya "I Love Your Smile"? Dengerin obrolan seru Faith bersama Reza Bima, di Ngobrol Bareng episode kali ini!

Switch to the Fountain App