Majelis taklim atau majelis ilmu memiliki peranan penting, khususnya melalui kegiatan pengajian dalam menumbuhkan kesadaran beragama.